Cari Blog Ini

Kamis, 27 Februari 2020

Pembaruan Demi Kemajuan Desa

Impian yang harus dihujudkan demi Kemajuan Desa dan Kesejahteraan masyarakat Desa Situterate. 
Tahun 2020 ini merupakan awal dalam pembaharuan untuk menata Desa Situterate. Banyak potensi yang akan di gali dan tentunya tidak mengesampingkan prinsip kebersamaan, karena dengan begitu impian akan terwujud lebih nyata. 
Peran pemerintah baik daerah maupun pusat tentunya kita harapkan dalam dukungannya. 
Demi bergeraknya sistem perekonomian Desa yang lebih maju. 

Senin, 24 Februari 2020

JALAN MENUJU SEBUAH PERUBAHAN

Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)Terate Mandiri, Desa Situterate, Kecamatan Cikande, Kabupaten Serang.
Danau situterate merupakan sebuah Danau Kecil yg memiliki panorama yg sangat indah, keberdaan Pulau yang berada ditengah-tengah danu menambah nilai naturalistik dalam danau tersebut. 
Saat ini Danau Situterate menjadi sebuah destinasi wisata lokal, wahana yang sangat sederhana, yaitu bebek-bebekan dan Perahu naga merupakan alternatif hiburan keluarga yang sangat ekonomis. 


Kunjungan Pihak Kemendes

LOGO BUMDes Terate Mandiri